WhatsApp

Koleksi Buku Perpustakaan BBKB

             




Jumlah Data : 7026

No Judul Abstrak Pengarang Penerbit Tahun Subyek
5407 Standarisasi dalam bidang konfeksi di Indonesia
Kode Panggil: BBKB 083.7 - s
Balai Besar Penelitian Dan Pengembangan Industri Kerajinan Dan Batik 1985 standarisasi bidang konfeksi
5408 Laporan diskusi tentang perkembangan standar batik indonesia
Kode Panggil: BBKB 083.7 Moe l 96 c.1
Moelyono Balai Besar Penelitian Dan Pengembangan Industri Kerajinan Dan Batik 1996 standar batik indonesia
5409 Laporan diskusi tentang perkembangan standar batik indonesia
Kode Panggil: BBKB 083.7 Moe l 1996 c.2
Moelyono Balai Besar Penelitian Dan Pengembangan Industri Kerajinan Dan Batik 1996 standar batik indonesia
5410 Diskusi penerapan SII komoditi kerajinan dan batik 16-17 maret 1983
Kode Panggil: BBKB 083.7 - d c.2
Tujuan Pemasyarakatan/penerapan standar : - Untuk memanfaatkan standar sebagai mana mestinya. - Supaya ada pengertian dari semua pihak tentang standar, standar itu apa, apa kegunaannya, untung ruginya. - Memberi informasi kepada masyarakat tentang jumlah dan macam standar yang telah dipunyai Balai Besar Industri Kerajinan dan Batik. Masyarakat diundang untuk memberikan tanggapan2 terhadap standar tentang : - Bagaimana penerapannya, - Apakah standar yang telah ada perlu direvisi/disusun kembali. - Standar apa saja yang perlu disusun. - Menyesuaikan dengan anjuran pemerintah, bahwa sejauh mungkin mempergunakan produk dalam negeri dan yang sudah distandarkan. Maka diharapkan adanya input tentang istilah batik yang mempenyai arti secara menyeluruh dan diharapkan juga menjadi istilah nasional sehingga bila orang menyebut batik akan selalu dikaitkan dengan negara indonesia. Balai Besar Penelitian Dan Pengembangan Industri Kerajinan Dan Batik 1983 SII komoditi kerajinan dan batik
5411 Standarisasi Produksi
Kode Panggil: BBKB 083.7 - s 80-81 c.1
Balai Besar Penelitian Dan Pengembangan Industri Kerajinan Dan Batik 1981 standarisasi batik
5412 Penelitian standar untuk kerajinan
Kode Panggil: BBKB 083.7 Sit p 81-82 c.2
Industri kerajinan di indonesia mengalami perkembangan yang meningkat, dan untuk memungkinkan suatu industri dapat lancar dan maju, maka dibutuhkan adanya kegiatan pengawasan atas sistim produksi. Pengawasan produksi dilakukan mulai dari awal, yaitu dari penyediaan bahan baku, proses pengolahan hingga pada hasil industri. Untuk melaksanakan pengawasan, diperlukan standar2 dan standar ini dihasilkan dari proses standarisasi. Standarisasi Industri di indonesia dilaksanakan oleh pemerintah, yaitu Departemen Perindustrian. Pada tahun 1981/1982, Balai Besar Penelitian dan pengembangan industri Kerajinan dan batik Jogja melaksanakan penelitian standar untuk kerajinan. Dra. Siti Utami Balai Besar Penelitian Dan Pengembangan Industri Kerajinan Dan Batik 1982 standar untuk kerajinan
5413 Penelitian dan pengembangan batik dan tekstil kerajinan untuk sii
Kode Panggil: BBKB 083.7 Muh p 87-88 c.2
Pembinaan terhadap industri batik dan tekstil kerajinan dalam hal pengembangan produknya mudah dilaksanakan apabila sudah terdapat keseragaman istilah yang berkaitan dengan kepentingannya. Dlam penelitian dan pengembangan ini disusun suatu konsep standar istilah untuk produk batik dan tekstil kerajinan, yang dibatasi pada kain tritik dan jumputan berdasarkan teknologi proses pembuatannya. Hasil peneyeragaman istilah tertuang dalam bentuk Konsep Standar : 1. Istilah Batik. 2. Istilah Tekstil Kerajinan Kain Tritik dan Jumputan. Muh. Amin Jafar S.Teks Balai Besar Penelitian Dan Pengembangan Industri Kerajinan Dan Batik 1988 batik dan tekstil kerajinan untuk SII
5414 Laporan penyusunan kurikulum dan silabus diklat tehnologi tekstil kerajinan tritik, jumputan dan sasirangan (program pokom IV.D.2)
Kode Panggil: BBKB 371.214 - l 73
Balai Besar Penelitian Dan Pengembangan Industri Kerajinan Dan Batik 1989 teknologi tekstil kerajinan tritik, jumputan dan sasirangan
5415 Penelitian dan pengembangan batik dan tekstil kerajinan untuk SII
Kode Panggil: BBKB 083.7 Muh p 87-88 c.1
Pembinaan terhadap industri batik dan tekstil kerajinan dalam hal pengembangan produknya mudah dilaksanakan apabila sudah terdapat keseragaman istilah yang berkaitan dengan kepentingannya. Dlam penelitian dan pengembangan ini disusun suatu konsep standar istilah untuk produk batik dan tekstil kerajinan, yang dibatasi pada kain tritik dan jumputan berdasarkan teknologi proses pembuatannya. Hasil peneyeragaman istilah tertuang dalam bentuk Konsep Standar : 1. Istilah Batik. 2. Istilah Tekstil Kerajinan Kain Tritik dan Jumputan. Muh. Amin Jafar S.Teks Balai Besar Penelitian Dan Pengembangan Industri Kerajinan Dan Batik 1988 batik dan tekstil kerajinan untuk SII
5416 Uji Coba Mesin-mesin Kerajinan Tahun 1988-1989; 38
Kode Panggil: BBKB 621.9 - u 88-89 38
Dalam penelitian ini dilakukan uji coba terhadap masin yang dipergunakan untuk pembuatan mebel : 1. Mesin Universal 2. Mesin Planer 3. Mesin Band Saw 4. Mesin Dewalt 5. Mesin Table Saw 6. Mesin Pouter 7. Mesin Moulder 8. Mesin Bubut 9. Mesin jig Saw 10. Mesin Bur 11. Mesin Hollo Chissel 12. Mesin Seng Feng 13. Mesin Amplas. Dari berbagai macam jenis mesin, mesin Universal dapat dipergunakan untuk : membelah, memotong, mengetam, meratakan bidang, melubang dan membubut. Balai Besar Penelitian Dan Pengembangan Industri Kerajinan Dan Batik 1989 uji coba mesin-mesin kerajinan